Pages

Saturday, November 17, 2018

Demo Besar-besaran Tolak Pencabutan Pergub Angkutan Batu ...

Laporan wartawan Sripoku. Com Ehdi Amin

SRIPOKU.COM, LAHAT- Beredar informasi akan adanya demo besar besaran di depan Kantor Gubernur Sumsel, 21 November 2018, mendatang terkait dengan telah ditetapkanya peraturan Gubernur Nomor 74 Tahun 2018 tentang Pencabutan Peraturan Gubernur Nomor 23 Tahun 2012 mengenai tara cara pengangkutan batubara melalui jalan umum Forum Transportir Batubara Sumsel (FTBS) menyatakan sikap tegas tidak akan ikut dalam rencana tersebut.

Hal tersebut seperti ditegaskan Ketua FTBS Igus Tatoli.

Menurutnya hasil rapat anggota FTBS dan saran dewan penasehat, FTBS tidak akan bergabung atau ikut dalam aksi demo.

Kendati demikian, FTBS sendiri tegas Igus menghormati rencana tersebut.

"Ya hasil rapat FTBS yang merupakan gabungan transportir di Sumsel memutuskan tidak ikut. Tentu dengan alasan dan pertimbangan, "ujar Igus, bersama dewan penasehat Eenk Muda, dan anggota FTBS, Minggu (18/11).

Dikatakan Igus pihaknya sendiri akan menyampaikan aspirasi melalui dialog dan musyawarah dengan Gubernur Sumsel H Herman Deru.

Untuk itu besar harapan dari FTBS, Gubernur Sumsel berkenan menerima audensi anggota FTBS.

"Kita akan ajukan surat permohonan audensi Senin (19/11). Harapan kita bisa diterima,"ditambahkan Eenk.

Dilanjutkanya, ada beberapa aspirasi yang hendak disampaikan kepada Gubernur Sumsel.

Let's block ads! (Why?)

Baca lanjutan nya buka link di samping http://palembang.tribunnews.com/2018/11/18/demo-besar-besaran-tolak-pencabutan-pergub-angkutan-batu-bara-ftbs-cuma-minta-audiensi-ke-gubernur

No comments:

Post a Comment